Rabu, 20 Mei 2015

Java2D Transform : Rotate()



Method rotate() berfungsi untuk memutar koordinat sumbu x y, dengan titik poros 0,0.

Penulisan : rotate(double d);
double d adalah besar derajat perputaran dalam satuan radian

Contoh:
Sebelum diberikan method rotate() (normal) :

fillRect(1,1,4,4);


Setelah diberikan method rotate() :

rotate(Math.toRadians(45));
fillRect(1,1,4,4);


Terlihat pada contoh di atas, method rotate(Math.toRadians(45)) berfungsi untuk memutar koordinat sumbu x y sebesar 45 derajat searah jarum jam.

Sehingga ini menyebabkan Rect terlihat seperti belah ketupat karena mengikuti perputaran koordinat sumbu x y.

2 komentar:

  1. ini ga make Math.PI/8 yus , bisa emank langsung ya ?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Oiya, maaf parameter d seharusnya dalam satuan radian.
      Sudah sya perbaiki code di atas.
      Terima kasih atas koreksinya

      Hapus